Tag: Review Film

Page 75/90

Arsip Review Film

Review Film The Road (2011)

Review Film The Road (2011)

“The Road” (atau ditulis sebagai “The Яoad” pada poster resminya) adalah film asal negara Filipina ke-empat yang saya tonton. Tapi tenang saja. Kali ini tidak salah pilih seperti “Bloody Crayons” yang nihil unsur horor. Masih ada penampakannya. Apalagi, pada masanya film ini mendapat banyak pujian dari berbagai kalangan. Bahkan sampai dirilis ulang di kancah internasional. […]

Review Film Kuntilanak 3 (2008)

Review Film Kuntilanak 3 (2008)

“Kuntilanak 3” menutup trilogi “Kuntilanak” Rizal Mantovani di tahun 2008. Berbeda dengan dua film sebelumnya yang berselisih setahun, film ketiga ini dirilis hanya sekitar 4 bulan setelah “Kuntilanak 2”. Apakah kualitasnya masih tetap terjaga? Atau bakal ada penurunan gara-gara jeda rilis yang tidak terlalu jauh sehingga terkesan tergesa-gesa itu? Simak langsung aja deh sinopsis dan […]

Review Film Bloody Crayons (2017)

Review Film Bloody Crayons (2017)

Harusnya ini jadwalnya seri review film horor. Namun gara-gara sudah terlanjur nonton film “Bloody Crayons”, yang awalnya saya kira film horor dan ternyata bukan, jadilah kita review saja film Filipina bertabur bintang muda yang satu ini. Kisahnya sendiri diadaptasi dari buku novel bertajuk sama karangan Josh Argonza. Seperti apa hasil adaptasinya? Simak sinopsis dan review […]

Review Film Kuntilanak 2 (2007)

Review Film Kuntilanak 2 (2007)

“Kuntilanak 2” adalah sekuel dari film “Kuntilanak” yang dirilis pada tahun 2006. Kolaborasi Rizal Mantovani di kursi sutradara dengan Ve Handojo di departemen penulisan masih dipertahankan. Begitu juga dengan jajaran pemain, sebagian masih bisa ditemui kembali. Bukan rahasia lagi bahwa banyak franchise film yang gagal saat dibuat sekuel. Akankah “Kuntilanak 2” ini mengalami hal yang […]

Review Film The Ghost Bride (2017)

Review Film The Ghost Bride (2017)

Saat artikel ini ditulis, sebenarnya saya sudah me-review semua film horor lokal yang ada di berbagai layanan streaming VOD. Semua KECUALI judul-judul yang memasukkan unsur eksploitasi seksual dengan tingkat parah. Satu dua sempat saya tonton, namun setelah itu jujur saya tidak kuat lagi. Sepertinya harus refreshing dulu sebelum melanjutkan menonton film-film seperti itu.

Review Film Kuntilanak (2006)

Review Film Kuntilanak (2006)

Sudah tidak terhitung lagi jumlah film horor Indonesia yang mengangkat tema hantu wanita yang satu ini, kuntilanak. Saking populernya makhluk gaib tersebut, terdapat beberapa versi asal usul dan juga penampilannya. Di antara berderet judul yang ada, trilogi Kuntilanak besutan Rizal Mantovani yang dibintangi oleh Julie Estelle bisa dibilang yang paling banyak mendapat pujian. Kisahnya bahkan […]