Tag: Film Horor

Page 87/89

Arsip Film Horor

Review Film Ghost Writer (2019)

Review Film Ghost Writer (2019)

Gara-gara kepotong mudik singkat lebaran, baru sempat deh untuk review film “Ghost Writer” yang mengusung genre komedi horor ini. Padahal nontonnya sih sudah dari hari Jum’at minggu lalu. Semoga saja masih keinget semua detil-detil filmnya, hehehe. Yang jelas sih, pada saat artikel ini ditulis, jumlah penontonnya sudah mendekati angka 500 ribu penonton (sumber: http://filmindonesia.or.id). Jadi […]

Review Film Kuntilanak 2 (2019)

Review Film Kuntilanak 2 (2019)

Setahun berselang, sekuel dari film layar lebar “Kuntilanak” besutan Rizal Mantovani dirilis sehari sebelum Hari Raya Idul Fitri. Tepatnya pada tanggal 4 Juni 2019. “Kuntilanak 2” masih menghadirkan kolaborasi yang sama antara Rizal Mantovani dan Alim Sudio selaku penulis naskah. Pun begitu dengan cast pemain yang sebagian besar masih sama, mengingat ceritanya juga merupakan kelanjutan […]

Jadwal Rilis Film Horor Lokal Di Bioskop Bulan Juni 2019

Jadwal Rilis Film Horor Lokal Di Bioskop Bulan Juni 2019

Setelah pasar film horor lokal di bulan Mei berlalu dengan, yah, bisa dibilang fifty fifty (ada yang bagus, ada yang ancur), sekarang kita masuk ke bulan Juni, yang kebetulan bertepatan dengan momen lebaran alias Hari Raya Idul Fitri. Biasanya, produsen-produsen film sengaja menjadwalkan judul andalan mereka di waktu-waktu seperti ini. Namun seiring dengan menurunnya minat […]

Review Film #MalamJumat The Movie (2019)

Review Film #MalamJumat The Movie (2019)

Setelah siang tadi sempat ketiduran, akhirnya bisa juga menonton film “#MalamJumat The Movie” di hari pertama penayangannya. Film bergenre horor ini mengangkat tema konten Youtube Ewing HD, #MalamJumat, dan diperankan sendiri oleh Youtuber yang bersangkutan. Dari trailernya sih terlihat sangat menjanjikan. Apakah kenyataannya benar seperti itu? Simak yuk reviewnya… setelah pesan-pesan berikut ini.

Review Film Roh Fasik (2019)

Review Film Roh Fasik (2019)

Ini adalah film horor pertama dari RA Pictures yang saya tonton. Meski demikian, saya cukup aware dengan reputasi film-film mereka sebelumnya yang jauh dari kata memuaskan. Oleh karena itu, saat menonton di pemutaran pertama siang tadi, saya tidak mengharapkan banyak darinya. Ditambah dengan trailer yang tidak berusaha menutupi kemiripan dengan “Munafik” serta jumlah penonton di […]

Review Film Sekte (2019)

Review Film Sekte (2019)

Beberapa jam setelah menonton film “Arwah Noni Belanda” yang mengecewakan, saya lanjutkan dengan “Sekte”. Jujur film ini saya tunggu tunggu sejak pertama melihat trailernya. Utamanya karena naskahnya ditulis oleh William Chandra, penulis skenario yang bagi saya pribadi cukup berhasil memberikan karya apik dalam “MatiAnak” yang tayang bulan lalu. Apakah kali ini ia juga bisa membuat […]