Tag: AWA Studios

Page 1/2

Arsip AWA Studios

Review Komik Year Zero Vol. 2 #5 (AWA Studios, 2021)

Review Komik Year Zero Vol. 2 #5 (AWA Studios, 2021)

Di cerita sebelumnya, Hallie Ragnar dan kedua cucunya menemukan sebuah kapal pesiar yang seluruh penumpang dan awaknya sudah meninggal. Di Kolombia, Manuel dan Gabriel berhasil lolos dari kandang cheetah dan melepaskan seluruh binatang buas peliharaan El Topo. Sementara itu, Tina Pumper juga berhasil menyingkirkan hampir seluruh anggota geng bermotor yang hendak menyerbu pusat perbelanjaan. Sedangkan […]

Review Komik Year Zero Vol. 2 #4 (AWA Studios, 2021)

Review Komik Year Zero Vol. 2 #4 (AWA Studios, 2021)

Di cerita sebelumnya, Hallie Ragnar hendak berlabuh untuk mencari perlengkapan memperbaiki kapalnya yang rusak. Rencananya gagal karena dermaga dipenuhi zombie. Tak lama terlihat sebuah kapal pesiar tak jauh dari tempat mereka berada. Sementara itu, El Topo mengetahui bahwa Gabriel diam-diam menemui Manuel. Dengan sadis ia memasukkan keduanya ke kandang cheetah. Tidak jauh berbeda dengan nasib […]

Review Komik Year Zero Volume 2 #3 (AWA Studios, 2021)

Review Komik Year Zero Volume 2 #3 (AWA Studios, 2021)

Di cerita sebelumnya, meski selamat dari serangan perompak, kapal yang dikendarai Hallie Ragnar beserta dua cucunya ternyata terkena tembakan dan berlobang. Sementara itu, perkampungan yang diledakkan oleh El Topo ternyata adalah tempat tinggal orang tua Gabriela, salah satu selirnya, yang juga memiliki hubungan dengan Manuel, pilot helikopter El Topo. Di belahan bumi lain, Ishmael Achebe […]

Review Komik Bad Mother (AWA Studios, 2020)

Review Komik Bad Mother (AWA Studios, 2020)

Setelah Devil’s Highway, kini giliran Bad Mother dari AWA Studios yang akan kita bahas. Sama halnya dengan yang disebut pertama, di sini kita akan langsung sajikan sinopsis dan review untuk keseluruhan edisinya, yaitu dari edisi 1 dari 5, yang memang sudah terbit pada periode bulan Agustus hingga Desember lalu. Seperti apa ceritanya?

Review Komik Devil’s Highway Volume 1 (AWA Studios, 2020)

Gara-gara serial Year Zero saya jadi lumayan ngefans dengan komik-komik terbitan AWA Studios. Beberapa akan saya cicil reviewnya, walau mungkin tidak per edisi seperti Year Zero. Salah satunya ya ini, Devil’s Highway, yang dirilis pada periode bulan Juni hingga November 2020 lalu. Total ada 5 edisi dengan genre misteri kriminal. Seperti apa ceritanya?

Review Komik Year Zero Volume 2 #2 (AWA Studios, 2020)

Review Komik Year Zero Volume 2 #2 (AWA Studios, 2020)

Di cerita sebelumnya, kita berkenalan dengan Hallie Ragnar (seorang nenek yang berlabuh bersama dua cucunya), El Topo (seorang boss kartel yang sadis), Tina Pumper (seorang pegawai supermarket yang terkurung dalam pusat perbelanjaan tempatnya bekerja), dan Ishmael Achebe (seorang dokter muda yang terjebak di padang rumput Afrika). Semuanya harus bertahan hidup di tengah kerasnya dunia yang […]