"review film asih"

Page 88/114

Arsip review film asih

Review Film Shazam! (2019)

Review Film Shazam! (2019)

Iseng buka-buka aplikasi Tix.Id tadi pagi, saya malah jadi tahu kalau film “Shazam!” mulai tayang pada hari Selasa ini, tepatnya pada tanggal 2 April 2019. Saya pikir baru besok atau lusa. Tanpa buang waktu, langsung deh pesen tiket di salah satu bioskop. Biar bisa nonton dan menikmati kejutan-kejutan yang ada (jika memang ada) sebelum gelombang […]

Movie Talk 010419: Etika Penonton Plus Rekap Film Horor Lokal Bulan Maret 2019

Movie Talk 010419: Etika Penonton Plus Rekap Film Horor Lokal Bulan Maret 2019

Bulan Maret 2019 bisa dibilang bulan dengan pengalaman menonton yang paling tidak menyenangkan yang pernah saya alami. Dua kali saya berada dalam studio yang sama dengan penonton-penonton yang tidak memahami etika. Tidak orang dewasa, tidak remaja alay. Sama saja kelakuannya. Seolah mereka lupa, bahwa yang membayar tiket bukan cuma mereka saja. Yang ada di bangku […]

Review Film MatiAnak (2019)

Review Film MatiAnak (2019)

Setelah kecewa dengan debut Maxime Bouttier sebagai sutradara dalam “Kain Kafan Hitam”, agak dilema juga apakah bakal nonton “MatiAnak”, debutnya Derby Romero dalam jabatan yang sama. Untungnya, kali ini keputusan saya untuk ‘nekat’ nonton film horor tersebut tidak salah. Tanpa ragu akan saya sampaikan di awal paragraf, ini adalah film horor lokal TERBAIK yang saya […]

Blog Talk 170318: Film Horor dan Manga

Blog Talk 170318: Film Horor dan Manga

Setelah ngebut menyiapkan materi postingan dalam beberapa hari terakhir, akhirnya beres juga sekumpulan artikel yang sudah dijadwalkan untuk rilis hingga akhir bulan. Termasuk tentang drama Korea, drama Jepang, dan review komik. Halaman utama kategori Kamus Bahasa sudah ditambahkan deskripsi dan sudah ada dua kamus terjemahan bahasa daerah yang siap tayang. Yaitu kamus bahasa manado (tanggal […]

Review Film The Sacred Riana: Beginning (2019)

Review Film The Sacred Riana: Beginning (2019)

Meski memulai debutnya secara nasional di tahun 2013 melalui ajang pencarian bakat The Next Mentalist dan menjadi runner-up di saat itu, nama Marie Antoinette Riana Graharani, atau lebih dikenal dengan nama The Sacred Riana, baru benar-benar menjulang saat ia berhasil menjuarai ajang Asia’s Got Talent 2017. Tidak berhenti di sana, dunia internasional pun makin akrab […]

Review Film Reva Guna Guna (2019)

Review Film Reva Guna Guna (2019)

Bulan Maret 2019 bisa dibilang bulan pertempuran bagi perfilman lokal. Beberapa judul yang sudah banyak dinanti, baik lokal maupun luar negeri, dirilis di bulan ini. Mulai dari “Dilan 1991” (akhir Februari), “Captain Marvel” (6 Maret), “Yowis Ben 2” (14 Maret), hingga “My Stupid Boss 2” (28 Maret). Dapat dipastikan film yang ‘biasa-biasa saja’ bakal kesulitan […]