Tag: Film Horor

Page 17/89

Arsip Film Horor

Alur Cerita Film A Nightmare On Elm Street 5: The Dream Child (1989) | Melawan Monster Pembunuh Yang Berusaha Membuat Bayinya Jadi Pembunuh

Alur Cerita Film A Nightmare On Elm Street 5: The Dream Child (1989) | Melawan Monster Pembunuh Yang Berusaha Membuat Bayinya Jadi Pembunuh

“The Dream Child” adalah judul dari instalasi kelima semesta film A Nightmare On Elm Street yang dirilis pada tahun 1989 silam. Di film sebelumnya, Alice tidak sengaja terseret ke dalam pertarungan Kristen melawan Freddy. Tak disangka, Alice ternyata memiliki kemampuan untuk mengkopi kemampuan orang-orang yang dibunuh oleh Freddy. Termasuk kemampuan Kristen.

Review Film Iblis Dalam Darah (2023) | Ingin Bantu Keluarga Malah Kerasukan Sosok Tak Kasat Mata

Review Film Iblis Dalam Darah (2023) | Ingin Bantu Keluarga Malah Kerasukan Sosok Tak Kasat Mata

Punya poster yang tidak meyakinkan, “Iblis Dalam Darah” terus terang bukan prioritas tonton saya di minggu ini. Sudah siap untuk di-skip jika memang tidak ada waktu untuk menontonnya. Tapi takdir berkata lain. Beberapa jam setelah menonton “Losmen Melati” yang bikin puyeng, saya berkesempatan untuk menonton film besutan sutradara Yannie Sukarya ini. Lebih lanjut, “Iblis Dalam […]

Review Film Losmen Melati (2023) | Misteri Penginapan Yang Bikin Tamunya Mati Penasaran

Review Film Losmen Melati (2023) | Misteri Penginapan Yang Bikin Tamunya Mati Penasaran

“Losmen Melati” adalah film horor lokal yang awalnya saya pikir bergenre drama keluarga. Baru ngeh kalau menyuguhkan setan dan kawan-kawannya saat melihat trailernya minggu lalu. Sutradaranya adalah Mike Wiluan dan Billy Christian. Nama yang disebut terakhir sudah beberapa kali menghadirkan film dengan genre sejenis. Sebut saja “Kampung Zombie”, “The Sacred Riana“, “Petak Umpet Minako”, dan […]

Review Film Perjanjian Gaib (2023) | Mau Kaya Malah Celaka

Review Film Perjanjian Gaib (2023) | Mau Kaya Malah Celaka

“Perjanjian Gaib” menambah portofolio film bergenre horor dari sutradara Hadrah Daeng Ratu setelah terakhir membesut “Aku Tahu Kapan Kamu Mati” di tahun 2020. Surprisingly, sementara judul-judul lain dalam genre sejenis berusaha keras untuk serius menakut-nakuti, film ini justru menawarkan unsur komedi yang kental. Sudah terlihat dari pemilihan Dennis Adhiwasara sebagai salah satu pemeran utamanya.