"review komik"

Page 84/215

Arsip review komik

Review Komik The Freeze #2 (Image, 2019)

Review Komik The Freeze #2 (Image, 2019)

Di cerita sebelumnya, sebuah kejadian misterius membuat Ray Adams menjadi satu-satunya manusia yang masih tersadar di muka bumi. Sisanya? Kaku bagaikan es yang membeku. Anehnya, siapa saja yang tersentuh oleh Ray bisa menjadi kembali normal. Apa yang akan dilakukan oleh Ray dengan kemampuannya itu? Apa sebenarnya yang menyebabkan fenomena tersebut? Simak kelanjutan kisahnya dalam sinopsis […]

Review Komik Captain Marvel #1 (Marvel, 2019)

Review Komik Captain Marvel #1 (Marvel, 2019)

Seri komik solo teranyar dari Captain marvel (Carol Danvers) ini melanjutkan kisahnya pasca mini seri “The Life of Captain Marvel” berakhir bulan lalu. Setelah mengetahui asal usulnya yang sebenarnya, Carol kini bersiap untuk kembali lagi begabung dengan Avengers. Tapi apakah segalanya akan berjalan semudah itu baginya? Simak ceritanya dalam sinopsis komik Captain Marvel #1 berikut […]

Review Komik Detective Comics #995 (DC Comics, 2019)

Review Komik Detective Comics #995 (DC Comics, 2019)

Di cerita sebelumnya, Batman dan komisaris Jim Gordon menghadapi sebuah kasus pembunuhan misterius dimana kedua orang korban didandani 100% mirip dengan Thomas dan Martha Wayne. Tidak itu saja, Dr Leslie Thompson tiba-tiba diserang oleh sesosok monster. Batman memang berhasil menyelamatkan Leslie, namun wajah Leslie ternyata berubah menjadi seperti Joker. Mungkinkah Joker berada di balik semua […]

Review Komik Heroes in Crisis #4 (DC Comics, 2019)

Review Komik Heroes in Crisis #4 (DC Comics, 2019)

Di cerita sebelumnya, kita disuguhkan tentang apa yang terjadi di Sanctuary sebelum dan juga saat terjadinya pembantaian. Salah satunya dari sudut pandang Booster Gold, dimana ia menyaksikan dengan mata kepalanya sendiri, bagaimana Harley Quinn dengan tangan dingin membunuh Wally West. Apa yang sebenarnya terjadi? Benarkah Harley Quinn pelakunya? Simak kisah selengkapnya di sinopsis komik Heroes […]

Review Komik Batman #38 (DC Comics, 2018)

Review Komik Batman #38 (DC Comics, 2018)

Ini memang telat banget pembahasannya. Tapi faktanya, jika tidak ada arc “Knightmares” di Batman #61 saya bahkan mungkin tidak akan pernah membahas edisi #38 seri komik yang sama ini. Kenapa? Ya karena kisahnya ternyata berkesinambungan. Arc “The Origin of Bruce Wayne” ini merupakan awal alias pembuka dari kisah “Knightmares”. Mau tidak mau harus dibaca dan […]

Review Komik Batman #61 (DC Comics, 2018)

Review Komik Batman #61 (DC Comics, 2018)

Buat teman-teman yang kebingungan setelah membaca Batman edisi 61 ini, ada gunanya untuk mundur terlebih dahulu ke belakang dan membaca Batman #38. Ya, ini adalah sekuel dari arc “The Origin of Bruce Wayne” yang terbit di awal tahun 2018 tersebut. Sengaja banget sepertinya ya kelanjutan kisahnya dirilis di minggu terakhir tahun yang sama, hehehe. Saya […]