"review film rumah kosong"

Page 5/9

Arsip review film rumah kosong

Review Film Tarian Lengger Maut (2021)

Review Film Tarian Lengger Maut (2021)

Setelah setahun lebih, “Tarian Lengger Maut” jadi film pertama yang saya tonton di bioskop di era New Normal. Genre-nya tentu saja horor. Film ini awalnya berjudul “Detak”. Ini merupakan proyek debut sutradara Yongki Ongestu, setelah sebelumnya sempat membesut film pendek “End of Black Era: The Incident” di tahun 2017 lalu.

Review Film Danur 2: Maddah (2018)

Review Film Danur 2: Maddah (2018)

Setelah minggu lalu ngebahas “Danur: I Can See Ghosts“, sekarang giliran sekuelnya, “Danur 2: Maddah”. Awi Suryadi masih duduk di kursi sutradara, pun begitu dengan Lele Laila di departemen penulisan. Saat tayang di tahun 2018 lalu, filmnya sendiri berhasil menembus angka 2.5 juta penonton, dan membawanya bertengger di posisi kedua deretan film horor terlaris di […]

Review Film Pocong Rumah Angker (2010)

Review Film Pocong Rumah Angker (2010)

Meski waktu publikasinya berselisih setengah tahun lebih, tapi film “Pocong Rumah Angker” ini sebenarnya saya tonton setelah “Pocong Setan Jompo“. Di film tersebut, walau secara keseluruhan saya terhibur, namun sulit untuk memberikan nilai bagus karena genre yang digunakan adalah horor. Sementara yang lebih dominan justru unsur komedinya. Berbeda dengan yang akan kita bahas kali ini. […]

Review Film Bangkitnya Suster Gepeng (2012)

Review Film Bangkitnya Suster Gepeng (2012)

Selain suster ngesot di Jawa Barat, ada pula mitos atau urban legend yang berkaitan dengan suster. Yaitu suster gepeng di Jawa Timur. Tepatnya di kota Surabaya, tempat saya tinggal. Kabarnya, di Rumah Sakit Simpang yang dulunya bernama Centrale Burgerlijke Zienkeninrichting (CBZ), pernah ada perawat yang meninggal terjepit lift tua. Sejak itu arwahnya terus bergentayangan. Bahkan […]

Review Film Cermin Penari Jaipong (2014)

Review Film Cermin Penari Jaipong (2014)

Sutradara Chiska Doppert cukup produktif di tahun 2014 lalu dengan membesut 5 film sekaligus. 3 di antaranya bergenre horor. Itu pun masih bisa lebih karena saya kurang paham apakah film-film tersebut (termasuk “Cermin Penari Jaipong” ini) benar disutradarai oleh Chiska atau Nayato Fio yang menggunakan nama samaran. Tapi mengingat kualitas film dalam portofolio mereka tidak […]

Review Film Lawang Sewu (Dendam Kuntilanak) (2007)

Review Film Lawang Sewu (Dendam Kuntilanak) (2007)

Saya baru sekali ke Lawang Sewu yang ada di Semarang. Dan sayangnya, itu setelah bangunan bersejarah nan angker tersebut mengalami renovasi. Sempat agak malas-malasan ke sana, karena mengira nuansa mistisnya sudah hilang, ternyata saya salah. Suasana mencekam masih terasa. Berita bahwa lantai dasar dan lantai 1 sudah dibersihkan total dari makhluk gaib tidak sepenuhnya benar. […]