"komik sek"

Page 105/198

Arsip komik sek

Review Komik Detective Comics #996 (DC Comics, 2019)

Review Komik Detective Comics #996 (DC Comics, 2019)

Di cerita sebelumnya, seseorang tak dikenal menyerang Alfred dan menusuknya dengan sebilah pedang panjang. Setelah meminta Damian Wayne untuk mengoperasi Alfred, Batman pergi menuju Arkham Asylum untuk mencari petunjuk dari para tahanan di sana. Apa yang sebenarnya terjadi? Siapa pelaku penyerangan terhadap Alfred yang sebelumnya telah membunuh Dr. Leslie Thompson itu? Simak kelanjutan kisahnya dalam […]

Review Komik The Freeze #2 (Image, 2019)

Review Komik The Freeze #2 (Image, 2019)

Di cerita sebelumnya, sebuah kejadian misterius membuat Ray Adams menjadi satu-satunya manusia yang masih tersadar di muka bumi. Sisanya? Kaku bagaikan es yang membeku. Anehnya, siapa saja yang tersentuh oleh Ray bisa menjadi kembali normal. Apa yang akan dilakukan oleh Ray dengan kemampuannya itu? Apa sebenarnya yang menyebabkan fenomena tersebut? Simak kelanjutan kisahnya dalam sinopsis […]

Review Komik Captain Marvel #1 (Marvel, 2019)

Review Komik Captain Marvel #1 (Marvel, 2019)

Seri komik solo teranyar dari Captain marvel (Carol Danvers) ini melanjutkan kisahnya pasca mini seri “The Life of Captain Marvel” berakhir bulan lalu. Setelah mengetahui asal usulnya yang sebenarnya, Carol kini bersiap untuk kembali lagi begabung dengan Avengers. Tapi apakah segalanya akan berjalan semudah itu baginya? Simak ceritanya dalam sinopsis komik Captain Marvel #1 berikut […]

Review Komik Heroes in Crisis #4 (DC Comics, 2019)

Review Komik Heroes in Crisis #4 (DC Comics, 2019)

Di cerita sebelumnya, kita disuguhkan tentang apa yang terjadi di Sanctuary sebelum dan juga saat terjadinya pembantaian. Salah satunya dari sudut pandang Booster Gold, dimana ia menyaksikan dengan mata kepalanya sendiri, bagaimana Harley Quinn dengan tangan dingin membunuh Wally West. Apa yang sebenarnya terjadi? Benarkah Harley Quinn pelakunya? Simak kisah selengkapnya di sinopsis komik Heroes […]

Review Komik Batman #61 (DC Comics, 2018)

Review Komik Batman #61 (DC Comics, 2018)

Buat teman-teman yang kebingungan setelah membaca Batman edisi 61 ini, ada gunanya untuk mundur terlebih dahulu ke belakang dan membaca Batman #38. Ya, ini adalah sekuel dari arc “The Origin of Bruce Wayne” yang terbit di awal tahun 2018 tersebut. Sengaja banget sepertinya ya kelanjutan kisahnya dirilis di minggu terakhir tahun yang sama, hehehe. Saya […]

Review Komik Quincredible #2 (Catalyst Prime, 2018)

Review Komik Quincredible #2 (Catalyst Prime, 2018)

Di cerita sebelumnya, Quinton mulai menyadari bahwa dirinya memiliki kekuatan super yang lain daripada yang lain — kekebalan tubuh. Ia tidak merasa kesakitan, juga tidak pernah terkena penyakit. Pertemuannya dengan superhero Glow membuatnya berpikir untuk ikut menjadi superhero seperti Glow dkk. Akankah itu terjadi? Simak kelanjutan kisahnya dalam sinopsis komik Quincredible #2 berikut ini. Cekidot!