"id m3"

Page 7/16

Arsip id m3

Review Komik Grimm Fairy Tales #37 (Zenescope, 2009)

Review Komik Grimm Fairy Tales #37 (Zenescope, 2009)

Di cerita sebelumnya, Sela Mathers yang sebelumnya terkurung di dalam bongkahan es tiba-tiba muncul kembali. Apa yang sebenarnya terjadi? Bagaimana ia bisa terlepas dari ‘penjara’ es tersebut? Simak deh jawabannya dalam sinopsis komik Grimm Fairy Tales #37 yang ceritanya masih berkaitan dengan Little Miss Muffet di Grimm Fairy Tales #16 lalu.

Review Film 308 (2013)

Setelah “Rumah Kentang” yang katanya bagus banget itu (saya belum menontonnya), “308” adalah film kedua dari rumah produksi spesialis horor “Hitmaker Studios”. Beberapa cast pemain dipertahankan. Seperti Shandy Aulia, Gilang Dirga, dan Ki Kusumo. Sama halnya dengan yang disebut di awal, film ini juga mengangkat urban legend yang beredar di masyarakat. Yaitu mengenai kamar nomer […]

Review Komik Grimm Fairy Tales #33 (Zenescope, 2008)

Review Komik Grimm Fairy Tales #33 (Zenescope, 2008)

Di cerita sebelumnya, Wilhelm melakukan segala cara untuk mendapatkan cinta Zahra. Pun begitu dengan mantan majikan Wilhelm. Ujung-ujungnya malah Zahra yang jadi korban, tewas saat menyelamatkan Wilhelm. Tidak terima, Wilhelm berjanji akan melakukan segala cara untuk menghidupkan kembali Zahra. Apa yang akan terjadi selanjutnya? Simak akhir kisah masa lalu Wilhelm dalam sinopsis komik Grimm Fairy […]

Review Komik Grimm Fairy Tales #36 (Zenescope, 2009)

Review Komik Grimm Fairy Tales #36 (Zenescope, 2009)

Cerita kali ini adalah kelanjutan dari kisah The Ugly Duckling Part 1 yang ada di Grimm Fairy Tales #28. Di situ diceritakan Robin Summers yang dulunya biasa biasa saja berubah drastis menjadi cantik dan seksi berkat bantuan Belinda. Pasca perubahan itu, Robin meninggalkan Ted, sahabatnya, begitu saja. Tanpa ia sadari, Ted menjadi sakit hati dan […]

Review Komik Grimm Fairy Tales #35 (Zenescope, 2009)

Review Komik Grimm Fairy Tales #35 (Zenescope, 2009)

Di cerita sebelumnya, kisah tentang Puss in Boots mengajarkan kita bahwa cara cepat untuk meraih mimpi belum tentu merupakan cara yang terbaik. Bisa jadi ujung-ujungnya bikin ambyar. Lebih baik menggunakan cara yang apa adanya dan tetap di jalur aman. Biar selamat sampai akhir. Nah, pesan moral apalagi yang bakal bisa kita resapi dalam cerita berikutnya? […]

Review Komik Grimm Fairy Tales #34 (Zenescope, 2009)

Review Komik Grimm Fairy Tales #34 (Zenescope, 2009)

Untuk edisi #33 sengaja saya skip karena merupakan kelanjutan dari cerita yang ada di seri “1001 Arabian Nights: The Adventures of Sinbad”. Nanti setelah seri tersebut saya ulas baru Grimm Fairy Tales #33-nya menyusul. Sekarang kita lanjut ke edisi #34 dulu, ya. Gas deh simak sinopsis dan review singkatnya di bawah.