"cerita film"

Page 60/145

Arsip cerita film

Review Film Ghost Lab (2021)

Review Film Ghost Lab (2021)

“Ghost Lab” langsung masuk dalam daftar tonton saya begitu trailernya muncul. Yah, walau sedikit telat beberapa hari dari waktu rilis mengingat baru kemarin ada waktu untuk bertandang ke Netflix. Dari sinopsis dan trailer yang beredar, film ini menceritakan tentang dua orang dokter yang terobsesi untuk mengungkap keberadaan hantu, sesuatu yang selama ini dianggap tabu karena […]

Review Film The Bar (2017)

Review Film The Bar (2017)

“The Bar” atau “El Bar” adalah film Spanyol bergenre black comedy thriller yang ditayangkan perdana pada tahun 2017 lalu. Film ini meraih skor 6.3 di IMDB, menandakan (seharusnya) kualitasnya di atas rata-rata. Keseluruhan ceritanya mengambil latar kota Madrid, tepatnya di sebuah bar di area yang padat pejalan kaki. Seperti apa ceritanya? Simak sinopsis dan review […]

Review Film Kuyang The Movie (2021)

Review Film Kuyang The Movie (2021)

Ini pertama kalinya saya tahu ada film layar lebar yang mengangkat tema hantu lokal asal Kalimantan, Kuyang. Dari judulnya saja sudah tertebak, “Kuyang The Movie”. Dirilis pada tanggal 20 Mei 2021 lalu, dengan jadwal bioskop di Surabaya yang agak berantakan pasca boleh beroperasi kembali bulan lalu, saya baru mengetahui eksistensinya 4 hari kemudian. Langsung gercep […]

Review Film Asih (2018)

Review Film Asih (2018)

Selama ini saya kira saya sudah me-review film yang satu ini, “Asih”. Pasalnya, saat dirilis, saya menonton langsung di bioskop. Di hari pertama, di jam pertama. Ternyata yang ada di Curcol.Co baru skornya saja, belum resensinya, hehehe. So, here we go, part of Danur Universe, yang mengangkat sosok hantu Asih di “Danur: I Can See […]

Review Film The Soul / Ji Hun (2021)

Review Film The Soul / Ji Hun (2021)

Jujur saya tidak punya banyak referensi mengenai “The Soul”, yang memiliki judul asli “Ji Hun” (缉魂), ini. Ujug-ujug muncul di beranda Netflix dan kebetulan sedang nganggur, jadi ya ditonton aja deh. Ratingnya adalah 6.7 di IMDB, menandakan film bergenre drama, misteri, dan sci-fi ini berpotensi punya kualitas yang tidak mengecewakan. Benarkah? Yuk kita cari tahu […]

Review Film Tarian Lengger Maut (2021)

Review Film Tarian Lengger Maut (2021)

Setelah setahun lebih, “Tarian Lengger Maut” jadi film pertama yang saya tonton di bioskop di era New Normal. Genre-nya tentu saja horor. Film ini awalnya berjudul “Detak”. Ini merupakan proyek debut sutradara Yongki Ongestu, setelah sebelumnya sempat membesut film pendek “End of Black Era: The Incident” di tahun 2017 lalu.