"alas pati review"

Page 3/65

Arsip alas pati review

Review Film Slumber Party Massacre (2021) | Memburu Pembunuh Demi Berbakti Pada Sang Ibu

Review Film Slumber Party Massacre (2021) | Memburu Pembunuh Demi Berbakti Pada Sang Ibu

Belakangan marak hadir film baru yang merupakan reboot atau remake dari film lawas. Salah satunya ya yang akan kita bahas ini, “Slumber Party Massacre”. Film ini merupakan remake kekinian dari “The Slumber Party Massacre” yang hadir di tahun 1982. Berselang 39 tahun dari versi aslinya. Dan kebetulan, genrenya sama dengan “Texas Chainsaw Massacre” yang baru […]

Review Film The Doll 2 (2017) | Datang Dinyanyikan, Pulang (Lupa) Didoakan

Review Film The Doll 2 (2017) | Datang Dinyanyikan, Pulang (Lupa) Didoakan

“The Doll 2” adalah sekuel dari “The Doll” yang dirilis setahun sebelumnya. Masih bertemakan boneka, walau bukan lagi tentang Ghawiah. Ada karakter Laras dan putrinya, Shera, sebagai penghubung. Berturut-turut diperankan oleh Sara Wijayanto dan Princess Martinez. Untuk bintang utamanya sendiri kini dipercayakan pada Luna Maya dan Herjunot Ali.

Review Komik Grimm Fairy Tales Presents Robyn Hood (Zenescope, 2012)

Review Komik Grimm Fairy Tales Presents Robyn Hood (Zenescope, 2012)

Miniseri “Grimm Fairy Tales Presents Robyn Hood” memang tidak ada hubungannya dengan major event Unleashed yang tengah dibahas. Namun demikian, karakter Robyn Hood sendiri muncul dalam satu atau dua tie-in event tersebut. Berhubung karakter tersebut belum pernah eksis sama sekali dalam serial utama Grimm Fairy Tales, maka tidak ada salahnya jika serial komik ini di-review […]

Review Komik Eskimo Kisses (Scout Comics, 2019)

Review Komik Eskimo Kisses (Scout Comics, 2019)

Tidak sengaja menemukan komik “Eskimo Kisses” ini dan karena sepertinya masih berhubungan dengan dunia zombie, saya putuskan saja untuk sekalian dibahas sinopsisnya. Yang sedikit bikin was was, sekilas ceritanya tidak jauh berbeda dengan “30 Days of Night“. Tentang kota kecil di daerah bersalju yang diserbu oleh sekelompok zombie haus darah. Benarkah demikian? Saya harap sih […]

Review Film Room 203 (2022) | Misteri Lubang Di Tembok Yang Bikin Otak Mentok

Review Film Room 203 (2022) | Misteri Lubang Di Tembok Yang Bikin Otak Mentok

“Room 203” (atau “Kamar 203”) adalah film horor yang diadaptasi dari novel Jepang karangan Nanami Kamon berjudul sama. Film ini sebenarnya sudah selesai diproduksi sejak awal tahun 2021. Baru pada bulan Oktober lalu Vertical Entertainment membeli hak distribusinya di Amerika Serikat. Dari judulnya, rasanya tidak sulit untuk menduga bahwa alurnya bercerita mengenai sebuah kamar yang […]

Review Film Texas Chainsaw Massacre (Netflix, 2022) | Pembunuh Tua Yang Gagal Bertobat

Review Film Texas Chainsaw Massacre (Netflix, 2022) | Pembunuh Tua Yang Gagal Bertobat

Walau berselisih hampir 50 tahun, “Texas Chainsaw Massacre” (TCM) adalah sekuel dari “The Texas Chain Saw Massacre“. Kim Henkel yang menjadi penulis naskah di film pendahulunya itu kini duduk di kursi produser bersama dengan Fede Álvarez, Rodo Sayagues, Ian Henkel, dan Pat Cassidy. Sayangnya, pemeran asli karakter Sally Hardesty dan Leatherface telah tiada. Sehingga mau […]