Tentang Film Tegami: Keigo Higashino (TV Tokyo, 2018)
Setelah kemarin dibahas tentang TV Movie “Drunk in Good Taste“, hari ini ada info FTV lainnya nih gaes. Dari negeri sakura, ada film bertajuk “Tegami: Keigo Higashino” (東野圭吾 手紙, Higashino Keigo Tegami) yang merupakan adaptasi dari novel “Tegami” karya Keigo Higashino (dipublikasikan pada tanggal 1 Maret 2003 oleh The Mainichi Newspapers). 12 tahun lalu sebenarnya […]