"review film angker"

Page 5/8

Arsip review film angker

Review Film Sarang Kuntilanak (2008)

Review Film Sarang Kuntilanak (2008)

“Sarang Kuntilanak” jadi film pertama karya Nayato Fio (saat ia menggunakan nama Ian Jacobs) yang saya tonton. Di sini ia berduet dengan partner penulis naskah setianya, Ery Sofid. Dari judulnya sih lumayan bikin penasaran. Apalagi di sinopsis disebutkan ada kunjungan ke desa terbengkalai begitu. Cocok lah dengan hobi saya melipir ke bangunan-bangunan tua yang sudah […]

Review Film Ghost Lab (2021)

Review Film Ghost Lab (2021)

“Ghost Lab” langsung masuk dalam daftar tonton saya begitu trailernya muncul. Yah, walau sedikit telat beberapa hari dari waktu rilis mengingat baru kemarin ada waktu untuk bertandang ke Netflix. Dari sinopsis dan trailer yang beredar, film ini menceritakan tentang dua orang dokter yang terobsesi untuk mengungkap keberadaan hantu, sesuatu yang selama ini dianggap tabu karena […]

Review Film Miracle: Menantang Maut (2007)

Review Film Miracle: Menantang Maut (2007)

Dari judulnya, film yang satu ini cukup menggoda untuk ditonton. Sepertinya seru, “Menantang Maut”. Apalagi posternya misterius, tidak memberikan petunjuk apa-apa tentang isi di dalamnya. Tapi benarkah ceritanya se-menggoda dan se-misterius judul maupun posternya? Simak kuy sinopsis dan review singkatnya di bawah ini.

Review Komik Specter Inspectors #1 (BOOM! Studios, 2021)

Dulu saya suka sekali menonton serial “Ghostbuster”, “Scooby-Doo”, dan, yang lokal, “Di Sini Ada Setan”. Hobi blusukan ke tempat serem sepertinya berawal dari kebiasaan masa kecil tersebut. Sayang hingga sekarang jarang sekali ada film, baik serial maupun layar lebar, bertema serupa yang kualitasnya di atas rata-rata. Yang berikut ini mungkin ujung-ujungnya tidak jauh berbeda. Tapi […]

Review Film Lawang Sewu (Dendam Kuntilanak) (2007)

Review Film Lawang Sewu (Dendam Kuntilanak) (2007)

Saya baru sekali ke Lawang Sewu yang ada di Semarang. Dan sayangnya, itu setelah bangunan bersejarah nan angker tersebut mengalami renovasi. Sempat agak malas-malasan ke sana, karena mengira nuansa mistisnya sudah hilang, ternyata saya salah. Suasana mencekam masih terasa. Berita bahwa lantai dasar dan lantai 1 sudah dibersihkan total dari makhluk gaib tidak sepenuhnya benar. […]

Review Film Wewe (2015)

Review Film Wewe (2015)

Hingga saat artikel ini ditulis, “Wewe” adalah satu-satunya film bergenre horor yang pernah dibintangi oleh aktor papan atas Agus Kuncoro. Saya juga baru tahu belakangan setelah usai menonton dan mengecek filmografi beliau di internet. Dengan rekam jejaknya yang lebih sering membintangi film-film berkualitas, tepatkah pilihan beliau masuk ke dalam proyek Rizal Mantovani ini? Simak sinopsis […]