Category: Travel

Page 13/16

Arsip Travel

Catper Traveling Ke Hong Kong

Catper Traveling Ke Hong Kong – Macau 8D/7N

Tanggal 6 hingga 13 April 2018 kemarin saya baru saja melakukan traveling ke Hong Kong dan Macau bersama keluarga. Yah, tidak benar-benar bersama keluarga sih, karena sebagian besar aktivitas saya di sana terpisah dari yang lain, hehehe. Maklum, beda selera wisata. Tapi setidaknya bisa menghemat biaya akomodasi di sana, yang kalau harus ditanggung sendiri lumayan […]

[Backpacking Jepang] Hari 13: 10 Menit 3 Polisi 2 Interogasi

[Backpacking Jepang] Hari 13: 10 Menit 3 Polisi 2 Interogasi

Berhubung baru dapet mood-nya untuk nulis bagian terakhir, jadi catper Backpacking Jepang-nya loncat dulu ke hari ke-tigabelas, ya 🙂 Paragraf awal ini nanti akan saya updet lagi apabila catatan hari sebelumnya sudah dipublikasikan. Semoga berkenan dan selamat membaca.

[Backpacking Jepang] Hari 3: Di Antara Penghuni Laut dan Robot Gundam

[Backpacking Jepang] Hari 3: Di Antara Penghuni Laut dan Robot Gundam

Entah pengaruh tempat tidur dan suasana hostel ENAKA Asakusa yang lumayan nyaman atau karena sempat berendam air hangat di Jakotsoyu Sento, malam kedua di Tokyo saya lalui dengan cukup lelap. Saat terbangun pada pukul 1/2 5 pagi badan terasa segar dan benar-benar fresh. Oh ya, sebelum tidur, saya juga tidak lupa untuk mengoles kaki dengan […]

[Backpacking Jepang] Hari 2: Mencari Jejak Captain Tsubasa dan Malam Yang Berkesan di Asakusa

[Backpacking Jepang] Hari 2: Mencari Jejak Captain Tsubasa dan Malam Yang Berkesan di Asakusa

Bukan hal yang gampang ternyata untuk bisa tidur pulas di bandara Haneda. Selain bandara ini memang aktif selama 24 jam, saya baru menyadari bahwa kursi tempat saya merebahkan badan ternyata tidak jauh dari eskalator menuju Chartered Bus. Masalahnya? ‘Gerbang’ eskalator tersebut setiap 30 detik sekali berbunyi, memberitahukan pada orang-orang yang berniat menggunakannya untuk berhati-hati, berpegangan, […]

Perjalanan Bisnis Terasa Nyaman Saat Anda Menginap di 4 Hotel Dekat Ciputra World Surabaya Ini!

Perjalanan Bisnis Terasa Nyaman Saat Anda Menginap di 4 Hotel Dekat Ciputra World Surabaya Ini!

Dulu saya cukup sering melewati jalan Mayjen Sungkono untuk menuju mall Pakuwon Trade Center (PTC). Tujuan utamanya adalah untuk membeli buku komik barat, karena kebetulan hanya di situlah satu-satunya tempat di Surabaya yang saya tahu menjualnya. Semenjak toko tersebut tutup, frekuensi saya yang kebetulan tinggal di wilayah Surabaya Timur untuk lintas wilayah menuju area Surabaya […]

[Backpacking Jepang] Hari 1: Drama Keberangkatan Menuju Tokyo

[Backpacking Jepang] Hari 1: Drama Keberangkatan Menuju Tokyo

15 Februari 2017. Hari yang sudah lama dinanti akhirnya tiba. Hari dimana saya memulai perjalanan untuk menjejakkan kaki ke Jepang, negerinya Son Goku, Monkey D. Luffy, Naruto Uzumaki, Saitama, dan kawan-kawannya yang lain. Jadwal penerbangan pagi buta membuat saya memutuskan untuk tidak tidur di malam hari dan memilih untuk berjuang mengatur ulang isi ransel saya […]