"sinopsis j"

Page 203/439

Arsip sinopsis j

Review Komik Dark Days (IDW, 2003)

Review Komik Dark Days (IDW, 2003)

Meski tidak menyandang embel-embel “30 Days of Night” di judulnya, “Dark Days” sebenarnya adalah sekuel dari serial komik tersebut. Tidak itu saja, tim yang menggarapnya pun masih sama. Seperti apakah cerita dari serial yang terdiri dari 6 edisi ini? Simak sinopsisnya secara keseluruhan di bawah ini. Cekidot!

Tentang JDrama Solo Katsu Joshi no Susume (TV Tokyo, 2021)

Tentang JDrama Solo Katsu Joshi no Susume (TV Tokyo, 2021)

Diangkat dari essay karya Mayumi Asai, “Solo Katsu Joshi no Susume” (ソロ活女子のススメ) adalah sebuah dorama yang bercerita tentang sosok yang lebih suka melakukan segala sesuatunya seorang diri. Bahkan untuk kegiatan-kegiatan yang seharusnya dilakukan bersama-sama. Seperti berpesta atau menginap di hotel short-time. Bikin penasaran sih ini. Siapa tahu saya yang introvert ini ada indikasi ke arah […]

Review Film Below Zero (Netflix, 2021)

Review Film Below Zero (Netflix, 2021)

Gara-gara gagal paham dengan sinopsisnya, beberapa kali saya menunda menonton “Below Zero” (Bajocero) ini di Netflix. Saya pikir bakal biasa biasa saja dan membosankan. Setelah satu persatu review positif bermunculan, saya jadi mulai penasaran. Jangan-jangan tidak seburuk yang saya duga. Dan memang benar. Jadi nyesel kemarin kemarin tidak langsung menonton, hehehe. Seperti apa ceritanya? Simak […]

Tentang JDrama Rika: Rebirth (Fuji TV, 2021)

Tentang JDrama Rika: Rebirth (Fuji TV, 2021)

Dorama yang diadaptasi dari sebuah novel bukanlah hal baru. Tapi bagaimana dengan cerita dari dua novel sekaligus yang digabungkan ke dalam satu serial drama bertajuk “Rika: Rebirth” (リカ~リバース~)? Ya, dorama ini diangkat dari novel karya Takahisa Igarashi, “Rika” dan “Rebirth”. Yang disebut pertama dipublikasikan pada tahun 2002 oleh Gentosha, sementara yang satunya lagi diterbitkan pada […]

Review Komik 30 Days of Night (IDW, 2002)

Review Komik 30 Days of Night (IDW, 2002)

Seperti sudah disinggung dalam Blog Talk edisi awal bulan Maret, seri Kamus Bahasa sementara bakal vakum. Sebagai gantinya, Curcol.Co akan menghadirkan seri review komik 30 Days of Night yang saya baru tahu belakangan ini kalau terdapat beberapa seri dengan cerita berkesinambungan. Tiga tahun lalu saya sebenarnya juga sudah pernah me-review seri komik ini, namun versi […]

Review Film Sesat (2018)

Review Film Sesat (2018)

Karena baru setahun belakangan rutin menulis review film horor Indonesia di situs ini, banyak judul yang sebenarnya sudah saya tonton tapi tidak / belum saya tuliskan reviewnya. Salah satunya adalah “Sesat”, besutan sutradara Sammaria Simanjuntak. Menariknya, ini adalah film bergenre horor pertama yang ia buat. Beberapa karyanya sebelumnya di antaranya adalah “Cin(T)a” dan “Demi Ucok”. […]