"id 3"

Page 21/556

Arsip id 3

Sinopsis Komik DCeased: War Of The Undead Gods #8 (DC Comics, 2023)

Sinopsis Komik DCeased: War Of The Undead Gods #8 (DC Comics, 2023)

Di cerita sebelumnya, kelompok pahlawan bumi sepertinya mulai menemukan titik terang. Dimulai dari Cyborg yang berhasil membebaskan penduduk Kandor untuk membantu perlawanan terhadap pasukan zombie Anti-Life Equation, Spectre yang berhasil mengambil serum, hingga Darkseid yang akhirnya pulih. Tahu telah dimanfaatkan oleh Erebos, Darkseid berniat untuk membantu Superman dkk menghadapi Erebos.

Sinopsis Komik Snow White

Sinopsis Komik Snow White & Rose Red Revisited – Grimm Fairy Tales #103 (Zenescope, 2014)

“Snow White & Rose Red Revisited” adalah judul dari edisi ke-103 serial komik Grimm Fairy Tales dari Zenescope. Pun begitu, ceritanya sama sekali tidak berhubungan dengan edisi sebelumnya, yang mengangkat tentang lampu ajaib dan jin milik Ali. Ali sendiri adalah salah satu murid Arcane Acre, sekolah highborn yang dikelola oleh Sela Mathers dan Belinda.

Sinopsis Komik The Green Man

Sinopsis Komik The Green Man – Dark Knights of Steel #10 (DC Comics, 2023)

“The Green Man” adalah judul dari edisi ke-sepuluh seri komik Dark Knights of Steel terbitan DC Comics. Di cerita sebelumnya, terungkap bahwa sosok yang selama ini mengadu domba ketiga kerajaan adalah White Martian. Ia acap menyamar menjadi orang lain. Termasuk sebagai Lara Lor-Van dan Zala El. Melihat hal itu, Green Man memutuskan untuk kabur meninggalkan […]