"baca dc rebirth"

Page 3/11

Arsip baca dc rebirth

Lagi Tentang DC Rebirth

Lagi Tentang DC Rebirth

Meskipun diserang oleh badai kritik dan review negatif yang kebanyakan gak jelas alasannya, film Batman v Superman sukses meraup keuntungan besar dari minggu perdana penayangannya (atau lebih tepatnya 3 hari pertama penayangannya, karena baru dirilis secara global pada tanggal 25 Maret lalu), menempati posisi 4 di daftar box office global tersukses sepanjang sejarah. Memang harus […]

Review Komik Justice League: No Justice #1-4 (2018)

Review Komik Justice League: No Justice #1-4 (2018)

Di akhir event Dark Nights: Metal, tersirat akan adanya perubahan sekaligus bahaya besar yang mengancam bumi. Batman sudah memperkirakannya dan mencoba untuk membuat persiapan yang mumpuni. Namun sanggupkah ia, dan juga superhero lainnya termasuk yang tergabung dalam Justice League, mencegah bumi dari kehancuran? Simak jawabannya di miniseri Justice League: No Justice ini, yang sekaligus juga […]

Review Komik Detective Comics: Fall Of The Batmen (2018)

Review Komik Detective Comics: Fall Of The Batmen (2018)

Absen baca serial komik Detective Comics beberapa bulan, saya langsung syok bin baper begitu baca arc Fall Of THe Batmen yang ada di edisi #969 hingga #973. Belum lagi ditambah puncak cerita plus konsekuensinya di Knights Fall (Detective Comics #974) dan The Trial of Batwoman (Detective Comis #975). Era DC Rebirth memang tidak jarang menghadirkan […]

Review Komik Batman: White Knight #1 (2017)

Review Komik Batman: White Knight #1 (2017)

“Batman: White Knight” adalah miniseri 8 (atau tujuh ya?) edisi yang diterbitkan oleh DC Comics menjelang pergantian tahun 2017. Ceritanya tidak mengikuti alur utama cerita (canon) dan tidak berhubungan dengan continuity Rebirth yang berlangsung saat ini. Lebih ke arah cerita alternatif / what if? / elseworlds. Tema yang diangkat adalah mengenai karakter Batman dan musuh […]

Review Komik Action Comics #987-#991 (2017)

Review Komik Action Comics #987-#991 (2017)

Setelah kemarin dibahas mengenai arc “Only Human“, kini kita masuk ke arc yang paling ditunggu-tunggu, “The Oz Effect”. Sesuai judulnya, misteri mengenai sosok Mr. Oz bakal dibahas tuntas di arc yang ada di seri komik Action Comics edisi #987 hingga #991 ini. Siapakah sebenarnya Mr. Oz? Apa sebenarnya tujuannya selama ini? Apakah ada hubungannya dengan […]

Comic Talk 170731: Dark Days, Prelude Dark Nights Metal Yang Menggoda

Comic Talk 170731: Dark Days, Prelude Dark Nights Metal Yang Menggoda

Setelah telat beberapa minggu, akhirnya sempat juga membaca dua edisi Dark Days, “Dark Days: The Forge” dan “Dark Days: The Casting”. Saya tidak akan menuliskan sinopsisnya, tapi hanya ingin memberikan komentar saja. Pertama-tama, kedua komik tersebut ceritanya cukup padat, baik dari segi peristiwa maupun dialog. Bagi pembaca setia DC Comics, terutama serial Batman, mungkin tidak […]