Tag: WOWOW

Page 5/6

Arsip WOWOW

Tentang JDrama The House On The Slope (WOWOW, 2019)

Tentang JDrama The House On The Slope (WOWOW, 2019)

Penyanyi sekaligus aktris Jepang ternama, Kou Shibasaki, bakal kembali hadir menghiasi layar kaca dengan serial drama terbarunya yang berjudul “The House on the Slope” (坂の途中の家, Saka no Tochu no Ie). Wanita berusia 38 tahun yang pernah menyabet penghargaan sebagai pendatang baru terbaik (Best Newcomer) dalam ajang 2001 (44th) Blue Ribbon Awards untuk aktingnya dalam “Go” […]

Tentang JDrama The Voice Calling Your Name (WOWOW, 2019)

Tentang JDrama The Voice Calling Your Name (WOWOW, 2019)

Masih lanjut dengan serial anyar yang bakalan hadir di jaringan WOWOW. Kalau kemarin kita bahas mengenai “Dying Eye“, sekarang giliran drama bergenre misteri yang diadaptasi dari novel “Zekkyo” karya Aki Hamanaka (2014, Kobunsha). Judulnya adalah “The Voice Calling Your Name” / “Scream” (絶叫, Zekkyo). Naskah skenarionya diserahkan pada Natsuko Ikeda, yang pada tahun 2011 silam […]

Tentang JDrama Dying Eye (WOWOW, 2019)

Tentang JDrama Dying Eye (WOWOW, 2019)

Dibanding serial yang berjilid-jilid, saya lebih suka mengikuti yang jumlah episodenya tidak terlalu banyak. Toh kualitas dari drama keluaran negeri gingseng dan sakura terbukti rata-rata punya kualitas yang mumpuni, tanpa tergantung pada durasi penayangannya. Asal ceritanya tuntas saja. Tidak seperti “Kingdom” yang bikin geregetan karena sudah cuman 6 episode, bersambung ke season berikutnya pas lagi […]

Tentang Film Kyo, Kaerimasu (WOWOW, 2019)

Tentang Film Kyo, Kaerimasu (WOWOW, 2019)

“Pulanglah, Kyo”, itu kira-kira arti dari FTV bertajuk “Kyo, Kaerimasu” (今日、帰ります。) / “The Beginning Notes” ini. Bintang utamanya adalah Atsushi Ito, aktor kawakan kelahiran tahun 1983 yang sudah membintangi puluhan judul film layar lebar maupun dorama. Beberapa di antaranya adalah “Team Batista The Movie: The Portrait of Kerberos”, “Absolute Zero 3”, “The Last Chance: Diary […]

Tentang JDrama Sore wo Ai to Machigaeru kara (WOWOW, 2019)

Tentang JDrama Sore wo Ai to Machigaeru kara (WOWOW, 2019)

Sebuah serial pendek dengan tema asmara dan keluarga akan hadir 2 minggu lagi dari sekarang. Judulnya adalah “Sore wo Ai to Machigaeru kara” (それを愛とまちがえるから). Jika diterjemahkan secara bebas ke dalam bahasa Indonesia kira-kira berarti “saya membuat kesalahan”. Kisahnya diambil dari novel besutan Areno Inoue yang sudah diterbitkan ke publik pada bulan January 2013 lalu oleh […]

Tentang JDrama Nusumareta Kao (WOWOW, 2019)

Tentang JDrama Nusumareta Kao (WOWOW, 2019)

Ada tiga drama Jepang baru minggu ini dan ketiganya diadaptasi dari novel maupun manga. Yang pertama akan kita obrolin adalah “Nusumareta Kao” (盗まれた顔 ~ ミアタリ捜査班, Nusumareta Kao: Miatari Sosahan). Disutradarai oleh Masaharu Take, dorama ini diadaptasi dari novel karangan Keisuka Hada berjudul sama yang dipublikasikan pada bulan Oktober 2012 oleh Gentosha. Untuk penulisan naskah skenarionya […]