"review film 31"

Page 36/39

Arsip review film 31

Review Justice League: Origin (2011)

Review Justice League: Origin (2011)

Tidak salah memang jika seri Justice League di era New 52 disebut sebagai salah satu terbitan DC Comics yang terbaik (dibandingkan seri New 52 lainnya). Beberapa hari terakhir ini saya berusaha mengejar ketinggalan saya akan cerita Justice League (karena ingin bisa menikmati event Darkseid Wars dengan sempurna) dan saya tidak menyangka sama sekali bisa ketawa-tawa […]

Urutan Rilis Film DC Cinematic Universe

Urutan Rilis Film DC Cinematic Universe

Meski tidak terlalu memuaskan fans DC dan Superman (termasuk saya), kesuksesan Man of Steel yang dirilis 2 tahun lalu membuat DC Comics serius untuk memindahkan aksi-aksi superhero mereka dari media komik ke layar lebar. Yang paling dekat adalah Batman v Superman: Dawn of Justice yang akan dirilis tahun depan. Melihat trailer-trailer resmi yang sudah dilempar […]

Membandingkan Remake Funny Games U.S. (2007) Dengan Versi Aslinya (1997)

Membandingkan Remake Funny Games U.S. (2007) Dengan Versi Aslinya (1997)

“Funny Games U.S.” adalah judul lain dari film “Funny Games” versi remake yang dirilis berselang 10 tahun. Michael Haneke masih tetap duduk di kursi sutradara. Walau menggunakan jajaran pemain dan kru yang berbeda (mayoritas berkebangsaan Amerika Serikat), namun Haneke menerapkan konsep shot-for-shot dimana hampir keseluruhan adegannya sama persis dengan versi aslinya.

Sinopsis Komik Jason vs Leatherface (Topps Comics, 1995)

Sinopsis Komik Jason vs Leatherface (Topps Comics, 1995)

“Jason vs Leatherface” adalah komik yang menyatukan dua karakter horor ikonik dalam satu cerita. Yaitu Leatherface dari semesta Texas Chainsaw Massacre (TCM) dan Jason Voorhees dari jagat Friday The 13th. Judul ini juga sekaligus menutup rangkaian komik TCM yang sudah diulas dalam beberapa bulan terakhir.