"komik sek"

Page 142/198

Arsip komik sek

Review Komik Action Comics #962 (2016)

Review Komik Action Comics #962 (2016)

Doomsday membuktikan diri bahwa ia yang sekarang bukanlah ia yang dulu. Apapun yang dilakukan Superman tetap saja belum bisa merobohkan makhluk yang dulu pernah membunuhnya itu. Di saat terdesak, tanpa diduga muncul beberapa orang anak buah Dr. Oz, yang menggunakan semacam senjata untuk mendorong Doomsday masuk ke dalam sebuah portal. Berhasilkah mereka? Simak kelanjutan kisahnya […]

Review Komik All-Star Batman #1 (2016)

Review Komik All-Star Batman #1 (2016)

Satu lagi serial komik DC Comics yang mengangkat karakter pakde Batman sebagai tokoh sentralnya. Judulnya “All-Star Batman”. Ada nama Scott Snyder serta John Romita, Jr. dalam tim pembesutnya, kombinasi yang pastinya bikin penasaran seperti apa cerita di komik ini. Yang pasti, dari previewnya, disampaikan bahwa serial ini bakal menulis ulang kisah asal usul para musuh […]

Daftar BestSeller Komik Barat Periode 21 Agustus 2016

Daftar BestSeller Komik Barat Periode 21 Agustus 2016

Berhubung tulisan rutin sebelumnya tentang daftar rilis komik ternyata lebih banyak didatangi penggemar manga, saya putuskan untuk menggantinya dengan tulisan rutin mengenai daftar bestseller komik _barat_, yang semoga tidak dikunjungi oleh Ayu Ting Ting lagi (Ayu Ting Ting -> alamat palsu -> nyasar) 😀 Daftar ini akan dipublikasikan setiap hari Senin dan dirangkum dari dua […]

Review Komik Supergirl: Rebirth #1 (2016)

Review Komik Supergirl: Rebirth #1 (2016)

Jujur saja, saya pikir Supergirl tidak termasuk dalam seri komik yang masuk dalam jajaran Rebirth. Sudah pasrah aja karakter DC Comics favorit saya ini gak eksis lagi di era Rebirth. Ternyata DC Comics berpihak pada saya dan here it goes, issue pembuka Supergirl: Rebirth yang nantinya bakal disusul dengan serial komik Supergirl. Seperti apa kira-kira […]

Review Komik NVRLND #1 (2016)

Review Komik NVRLND #1 (2016)

Ada komik rilisan baru yang keren nih. Judulnya NVRLND. Penerbitnya juga pendatang baru di kancah komik, 451 Media Group. Kalau mungkin ada yang ngeh, NVRLND, dibaca neverland, terinspirasi dari cerita klasik Peter Pan. Banyak elemen-elemen cerita tentang Peter Pan yang digunakan di dalam komik ini. Mulai dari karakter-karakternya, hingga nama benda atau lokasi di dalam […]

Review Komik Justice League #3 (2016)

Review Komik Justice League #3 (2016)

Di edisi sebelumnya, gempa yang terjadi di seluruh dunia mereda sehingga para anggota Justice League berkumpul sejenak di Watch Tower untuk menganalisa apa yang sebenarnya terjadi. Dari hasil penelitian, ternyata ada sesuatu di lapisan luar permukaan bumi yang mengakibatkan gempa tersebut. Permasalahannya, dapat dipastikan bahwa dalam waktu dekat akan kembali terjadi fenomena alam yang sama. […]