"cerita the flash rebirth"

Page 2/8

Arsip cerita the flash rebirth

Review Komik Justice League of America: The Ray Rebirth #1 (2017)

Review Komik Justice League of America: The Ray Rebirth #1 (2017)

Setelah sebelumnya DC Comics menampilkan versi Rebirth dari The Atom dan juga Vixen, sekarang giliran The Ray, superhero yang memiliki kekuatan cahaya. Kalau misalnya bisa jadi superhero, pengen nih punya kemampuan kayak The Ray, bisa jadi invisible alias tembus pandang. Mantap buat ngintip-ngintip, wkwkwk. Seperti apa kemampuan The Ray selengkapnya? Bagaimana pula asal usulnya? Simak […]

Review Komik Cyborg: Rebirth #1 (2016)

Review Komik Cyborg: Rebirth #1 (2016)

Saya pernah mereview seri komik Rebirth sebelum ini, pasca Convergence kalau tidak salah. Tapi berhubung semakin lama ceritanya semakin sulit untuk saya pahami, saya pun menyerah di tengah jalan. Nah, berhubung kebetulan DC Comics memasukkan seri Cyborg ke dalam jajaran Rebirth mereka, sepertinya ini waktu yang tepat untuk mulai mengikuti kembali seri komik anggota Justice […]

Review Komik The Flash Rebirth #1 (2016)

Review Komik The Flash Rebirth #1 (2016)

Jika teman-teman sudah membaca komik one-shot DC Universe Rebirth #1, tentunya paham bahwa The Flash punya kaitan erat dengan event Rebirth. Itu sebabnya saya memutuskan untuk mereview komik yang satu ini, The Flash Rebirth #1, karena isinya memang tidak boleh dilewatkan bagi yang ingin lebih paham mengenai apa yang sebenarnya terjadi di event Flashpoint dan […]

Review Komik DC Universe Rebirth #1 (2016)

Review Komik DC Universe Rebirth #1 (2016)

Soal DC Rebirth saya yakin teman-teman sudah pada tahu (baca juga artikel ini), sehingga tidak perlu dijelaskan panjang lebar lagi. Singkatnya, event non-reboot terbaru di jagat DC ini menggantikan era New 52 dan menghadirkan kembali kondisi universe yang dulu banyak disukai pembaca DC. Bagi pembaca yang baru mengikuti komik-komik DC belakangan, sekilas info, konsep cerita […]

Lagi Tentang DC Rebirth

Lagi Tentang DC Rebirth

Meskipun diserang oleh badai kritik dan review negatif yang kebanyakan gak jelas alasannya, film Batman v Superman sukses meraup keuntungan besar dari minggu perdana penayangannya (atau lebih tepatnya 3 hari pertama penayangannya, karena baru dirilis secara global pada tanggal 25 Maret lalu), menempati posisi 4 di daftar box office global tersukses sepanjang sejarah. Memang harus […]

Tentang DC Rebirth

Tentang DC Rebirth

Setelah berjalan kurang lebih 4 tahun, DC Entertainment bakal ‘mematikan’ jajaran New 52 dan menggantikannya dengan Rebirth. Untungnya, berbeda dengan New 52 dimana mayoritas judul mengalami reboot, termasuk juga perubahan sejarah dari sebagian besar karakter, meski berarti terlahir kembali, Rebirth tidak melakukan reset terhadap cerita yang ada saat ini. Hanya penomeran edisi yang kembali ke […]