Category: Umum

Page 63/64

Arsip Umum

Cara Dapat Pulsa PLN Gratis

Cara Dapat Pulsa PLN Gratis

Mari kita break sebentar dari dunia komik mengkomik. Jadi ceritanya, beberapa hari ini media sosial lagi heboh masalah pulsa PLN gratis. Yang dimaksud di sini tentu pulsa untuk listrik prabayar. Dan sebenarnya, trik yang lagi sibuk digunjingkan ini bukanlah trik rahasia karena tehnik ini legal hanya belum (tidak?) disosialisasikan ke masyarakat luas, khususnya pelanggan listrik […]

Cara Mendapat Retail Outlet Identity (RO ID) Operator

Cara Mendapat Retail Outlet Identity (RO ID) Operator

Aturan baru dalam proses registrasi kartu SIM prabayar yang diterapkan sejak tanggal 15 Desember 2015 lalu mulai membawa ‘kehebohan’ dalam dunia kartu perdana, baik dari sisi penjual maupun pembeli. Dari segi pembeli, kurangnya informasi dan sosialisasi membuat mereka asal membeli nomer tanpa mengaktifkannya terlebih dahulu di tempat mereka mendapatkannya. Retailer yang kebetulan belu memiliki identitas […]

Cara Registrasi Kartu SIM Prabayar

Cara Registrasi Kartu SIM Prabayar

Sudah pernah jadi korban penipuan lewat SMS? Amit-amit deh, jangan sampai yah. Tapi kalau pertanyaan diganti, sudah pernahkah menerima SMS yang sifatnya tipu-tipu? Saya yakin 99,99% menjawab sudah. Mulai dari info menang undian berhadiah, adik/kakak ditahan di kantor polisi, ganti nomer rekening transfer untuk pembelian online, hingga yang paling legendaris, papa minta saham mama minta […]

Cara Isi Ulang PLN Prabayar

Cara Isi Ulang PLN Prabayar

Sejak diterapkan beberapa tahun lalu, revolusi sistem pembelian listrik dengan metode prabayar ala pulsa handphone (dinamakan juga sistem listrik pintar) memang mendapat respon yang cukup positif dari masyarakat. Sistem yang awalnya dikembangkan untuk mempermudah proses pembayaran penggunaan listrik rumah tangga dan meminimalisir adanya kesalahan catat atau kecurangan dari pihak petugas PLN ini terbukti juga memberikan […]

Kode Rahasia PLN Prabayar

Kode Rahasia PLN Prabayar

Layanan listrik prabayar atau dikenal juga dengan Listrik Pintar adalah sistem penggunaan listrik seperti halnya penggunaan pulsa prabayar pada handphone, dimana pelanggan membayar sejumlah uang terlebih dahulu untuk membeli energi listrik yang akan dikonsumsinya. Besar energi listrik yang dibeli pelanggan tersebut kemudian dimasukkan ke dalam Meter Prabayar (MPB) yang terpasang di lokasi tempat tinggal pelanggan […]

Solusi Error Ketika Membayar Pajak PPh di Internet Banking

Solusi Error Ketika Membayar Pajak PPh di Internet Banking

Hari ini saya mendapat pengalaman baru kala membayar pajak PPh bulanan saya. Ketika akan membayar melalui e-Banking Bank Mandiri, setelah memasukkan nomer NPWP, masa pajak, dan jumlah pajak yang dibayar, ternyata muncul pesan error server karena terjadi time out. Jika diingat, ini bukan yang pertama kali terjadi. Dua bulan lalu saya juga pernah mengalami hal […]