"judul comic"

Page 3/92

Arsip judul comic

Sinopsis Komik War of the Three Kingdoms

Sinopsis Komik War of the Three Kingdoms – Dark Knights of Steel #8 (DC Comics, 2022)

Di cerita sebelumnya, atas permintaan Constantine, Ra’s Al Ghul menghidupkan kembali Jacob Pierce, putra Jefferson Pierce yang dibunuh oleh Zala El. Sebagai imbalannya, Ra’s minta diberitahu lokasi keberadaan Titans. Belakangan, upaya Ra’s, Talia Al Ghul, dan Etrigan dalam menangkap Titans digagalkan oleh Batman dan suami istri Kent.

Sinopsis Komik DCeased: War Of The Undead Gods #2 (DC Comics, 2022)

Sinopsis Komik DCeased: War Of The Undead Gods #2 (DC Comics, 2022)

Di cerita sebelumnya, para superhero yang bertahan dari pandemi virus Anti-Life Equation menyembuhkan Superman senior yang telah terkurung di inti matahari selama 5 tahun terakhir. Namun begitu, sepertinya mereka masih belum bisa bernafas lega. Pasalnya, Brainiac mendadak datang dan mengabarkan bahwa para New Gods telah terinfeksi.

Sinopsis Komik DCeased: War Of The Undead Gods #1 (DC Comics, 2022)

Sinopsis Komik DCeased: War Of The Undead Gods #1 (DC Comics, 2022)

Akhirnya, “War of The Undead Gods #1” hadir membuka chapter terakhir dari perjalanan panjang seri DCeased. Berselang lebih dari 1.5 tahun sejak bagian sebelumnya, Dead Planet #7, dirilis. Dan sesuai dengan yang diharapkan, Superman senior bakalan kembali eksis di sini.

Sinopsis Komik Batman: Failsafe Part 1-3 (DC Comics, 2022)

Sinopsis Komik Batman: Failsafe Part 1-3 (DC Comics, 2022)

Iseng baca komik Batman lagi setelah sekian lama karena belakangan ceritanya membosankan dan begitu begitu saja. Eh langsung disuguhkan paruh pertama dari arc Failsafe dalam Batman #125 hingga #127 yang lumayan seru dan bikin penasaran. Ada juga side story “Two Birds One Throw” yang masih berhubungan, namun di sini saya akan fokus bahas arc utamanya […]

One Day One Comic (Review) Challenge

One Day One Comic (Review) Challenge

Punya blog seperti ini, apalagi yang masih unyu dan imut trepiknya, yang seringkali bikin males adalah nulis artikel. Kalau sekedar cari tema sih gampang, di Quick Draft aja saat ini ada tiga judul yang antri buat dibikin artikelnya. Masalahnya ya itu, moodnya sering datang dan pergi seenaknya seperti hantu :p