"komik w"

Page 166/227

Arsip komik w

Review Komik Superman #2 (2016)

Review Komik Superman #2 (2016)

Fakta bahwa popularitas jajaran komik DC Comics di era New 52 lalu berada di bawah komik-komik terbitan Marvel bukanlah sesuatu yang patut disembunyikan karena memang keputusan menghadirkan era New 52 diyakini banyak pihak sebagai kesalahan besar dari pihak DC Comics. Untungnya pada akhirnya mereka mau mendengarkan jeritan hati fans dan mengganti era tersebut dengan era […]

Review Komik Batman #2 (2016)

Review Komik Batman #2 (2016)

Dua superhero baru muncul di penghujung halaman Batman #1 lalu, membantu Batman menyelamatkan pesawat terbang yang nyaris jatuh karena ditembak misil. Mereka menamakan dirinya Gotham dan Gotham Girl (iyes, namanya absurd banget). Masih belum jelas identitas mereka, serta yang terpenting, tujuan utama mereka: apakah benar ingin membantu melindungi kota Gotham atau ada kelelawar di balik […]

Review Komik Suiciders

Review Komik Suiciders – Kings of HelL.A #4 (2016)

Di edisi sebelumnya, asal usul dan identitas Ellroy terbuka. Ia adalah penulis / reporter yang memiliki hobi kanibalism akibat tragedi gempa bumi beberapa tahun lalu. Sementara itu, sikap Johnny semakin brutal sejak memiliki pedang milik The Coyote. Ia tidak ragu untuk membegal siapa saja yang menghalangi langkahnya, terutama pihak kepolisian (Mulholland Security) yang kini menjaga […]

Review Komik Detective Comics #935 (2016)

Review Komik Detective Comics #935 (2016)

Di cerita sebelumnya, Batman mendapati fakta bahwa ada seseorang yang sedang mengawasi segala gerak-geriknya. Tidak hanya ia saja, melainkan juga pembela kebenaran lain yang ada di kota Gotham. Ia pun mengajak Batwoman berkolaborasi untuk melatih beberapa pahlawan pilihan yang dirasa cocok dan mampu untuk melindungi kota Gotham di masa mendatang. Mereka adalah Red Robin, The […]

Review Komik Action Comics #958 (2016)

Review Komik Action Comics #958 (2016)

Di edisi ‘perdana’ lalu pasca Rebirth, the Man of Steel a.k.a Lex Luthor untuk pertama kalinya bertemu dengan Superman yang baru, yang berasal dari era Pre New 52. Tapi bukan hanya Luthor yang terkejut, saya dan mungkin banyak pembaca lain juga terkejut dengan munculnya karakter Clark Kent yang belum jelas asal-usulnya. Ekstra surprise adalah hadirnya […]

Review Komik Justice League #52 (2016)

Review Komik Justice League #52 (2016)

Arc “Darkseid Wars” memang sudah usai di Justice League #50, begitu pula dengan serial Justice League yang bakal berhenti di angka 52 ini. Tapi cerita di edisi #52 ini ternyata cukup menarik untuk disimak karena menjadi penghubung yang signifikan antara cerita sebelum dan sesudah DC Universe Rebirth. Terutama karena event di buku ini terjadi tepat […]