"dunia komik"

Page 68/75

Arsip dunia komik

Comic Talk 170724: Old Man Robin

Comic Talk 170724: Old Man Robin

Baru sempat baca seri komik Suicide Squad lagi, dan di edisi #20 ternyata Harley Quinn didapuk menjadi pemimpin Task Force X menggantikan Rick Flag yang diasumsikan telah mati saat meledakkan Black Vault di dalam Phantom Zone. Harley sendiri kaget dengan keputusan Amanda Waller tersebut karena ia sama sekali tidak berminat untuk menjadi pemimpin di tim […]

Comic Talk 170710: Tanpa Batman, Perang Joker Melawan Riddler Tetap Menggoda

Comic Talk 170710: Tanpa Batman, Perang Joker Melawan Riddler Tetap Menggoda

Arc “The War of Jokes And Riddles” memasuki babak kedua di Batman #26. Meski terasa agak pendek dan tidak banyak perkembangan alur cerita, tapi harus diakui arc ini semakin terasa menggigit. Bahkan dengan Batman yang seolah hanya menjadi tokoh pendukung di sana. Apabila momentum bisa terus terjaga hingga akhir, saya rasa DC akan berhasil menciptakan […]

Comic Talk 170704: Kejadian Langka, The Flash Jadi Top Best Seller Minggu Ini

Comic Talk 170704: Kejadian Langka, The Flash Jadi Top Best Seller Minggu Ini

Masih dalam suasana kejar setoran pasca mudik lebaran dan vakum update seminggu penuh, untuk Comic Talk edisi minggu ini saya tidak akan bicara banyak. Mungkin di edisi minggu depan saya akan berikan sinopsis / review singkat mengenai “Batman / Elmer Fudd Special #1”, “Dark Days: The Forge #1”, “Bankshot #1”, dan juga “The Forevers”. Yang […]

Rekap Sinopsis Circle Episode 1 (22 Mei 2017)

Rekap Sinopsis Circle Episode 1 (22 Mei 2017)

“Circle” adalah salah satu drama korea yang saya tunggu-tunggu penayangannya bulan ini, bersama dengan “Suspicious Partner” dan “Lookout“. Dan setelah melihat episode perdananya, rasanya saya tidak salah menentukan pilihan. Lumayan keren ceritanya, nuansa thriller misterinya dapet banget. Seperti apa? Simak deh (rekap) sinopsis episode pertamanya berikut ini.

Sinopsis Film Justice League: The Flashpoint Paradox (2013)

Sinopsis Film Justice League: The Flashpoint Paradox (2013)

Dengan sudah dipastikannya timeline DC Rebirth terjadi beberapa bulan setelah kejadian Flashpoint, maka tidak lengkap rasanya terus-terusan membahas mengenai DC Rebirth tanpa menghadirkan bahasan mengenai Flashpoint. Karena saya yakin lebih mudah bagi teman-teman untuk mendapatkan versi film animasinya ketimbang versi komiknya, yang akan saya tuliskan sinopsisnya berikut ini adalah adaptasi dari cerita Flashpoint yang ada […]

Kumpulan Film Animasi Justice League

Kumpulan Film Animasi Justice League

Setelah Superman dan Batman, kini giliran kelompok superhero DC yang menamakan diri mereka Justice League yang akan kita bahas film-film animasinya. Sekilas info, Justice League beranggotakan Batman, Superman, The Flash, Wonder Woman, dan Aquaman. Ada beberapa superhero lain yang sempat datang dan pergi sebagai bagian dari Justice League, termasuk di antaranya Shazam, Green Arrow, Cyborg, […]