"convergence superman 2"

Page 2/3

Arsip convergence superman 2

Jadwal Terbit Komik Tanggal 23 September 2015

Jadwal Terbit Komik Tanggal 23 September 2015

Yei, dua hari lagi hari Rabu dan itu artinya komik-komik baru bakal segera terbit. Seperti biasa — setelah sempat vakum beberapa minggu gara-gara bepergian — Curcol.Co kembali hadir dengan daftar komik yang bakal terbit setiap minggunya, serta judul-judul apa saja yang masuk dalam daftar wajib baca saya. Siap?

Review Komik Superman/Wonder Woman #21 (2015)

Review Komik Superman/Wonder Woman #21 (2015)

Ini dia part terakhir dari seluruh arc event Truth yang ada sub-arc event Truth, Dark Truth. Setelah Action Comics dan Batman/Superman memperkenalkan dua orang supervilain (Wrath dan Savage), akankah ada supervilain baru yang dihadirkan di sini? Jawabannya… ada di bawah ini, hehehe. Tapi sebelum itu, mari sedikit kita rekap kisah arc Dark Truth yang berlangsung […]

Komik Terbitan 12 Agustus 2015 Yang Dinanti

Komik Terbitan 12 Agustus 2015 Yang Dinanti

Besok, atau sekitar satu setengah hari lagi waktu Indonesia, set edisi komik baru dari berbagai penerbit bakal dirilis. Untuk tiga penerbit raksasa, DC Comics jadi yang paling sibuk dengan merilis 22 judul (belum termasuk 3 graphic novel). Disusul oleh Image Comics (18 judul) dan Marvel (17 judul). Dari total 57 judul yang besok bakal rilis, […]

Rekap Review Periode 09/08/2015

Rekap Review Periode 09/08/2015

Seharusnya sih ini diposting kemarin, tapi gara-gara bikin review malah jadi kelupaan, hehehe. Eniwei, mengingat sistem review komik di Curcol.Co yang berdasarkan event atau seri, bukan per edisi, maka sengaja saya bikin artikel rekapan review ini, yang rencananya akan rutin diposting setiap 1-2 minggu sekali (tergantung mood). Isinya, sesuai judulnya, tentang judul-judul komik apa saja […]

Review Convergence: Justice League (2015)

Review Convergence: Justice League (2015)

Jika yang diharapkan dari tie-in Convergence: Justice League adalah tokoh-tokoh pahlawan papan atas macam Superman, Batman, dan Green Lantern, kita akan kecewa. Karena yang menjadi bintang di mini seri ini adalah superhero-superhero cewek yang meski tidak sering eksis tapi beberapa kali hadir membantu perjuangan para anggota utama Justice League. Ada Supergirl (sepupu Superman dari planet […]

Review Convergence: Superman

Review Convergence: Superman

Ketika harapan tidak sesuai dengan kenyataan, terkadang kita menjadi kesel bin bete. Pun demikian saat membaca beberapa tie-in Convergence yang endingnya di luar ekspektasi awal. Tapi entah kenapa yang satu ini beda. Mempertemukan Superman versi pre-Flashpoint dengan Batman versi Flashpoint, tie-in Convergence: Superman ini memiliki twist di akhir yang cukup emosional, membuat saya mengabaikan harapan […]