Category: Featured

Page 2/19

Arsip Featured

7 Gejala Tifus, Penyebab, dan Cara Menghindarinya

7 Gejala Tifus, Penyebab, dan Cara Menghindarinya

Gejala tifus pada umumnya tidak berbeda dengan kondisi tubuh yang biasa kita alami saat masuk angin atau flu. Itu sebabnya seringkali kita terlambat untuk menyadarinya. Saya sendiri sudah pernah mengalaminya beberapa tahun lalu. Dari dulu hingga sekarang, saya jarang sekali memeriksakan diri ke dokter atau rumah sakit. Termasuk mengkonsumsi obat.

2 Cara Memulai Investasi Emas Secara Mudah Untuk Pemula

2 Cara Memulai Investasi Emas Secara Mudah Untuk Pemula

Investasi adalah cara untuk membangun masa depan yang cerah. Apalagi jika kita tahu cara memulai investasi yang cerdas, teliti, dan tepat sasaran. Semakin dini dilakukan, hasilnya akan semakin baik. Salah satunya adalah melalui tabungan logam mulia. Emas misalnya.

Belajar Kehidupan Melalui Cerita Dongeng

Belajar Kehidupan Melalui Cerita Dongeng

Saya adalah penggemar berat cerita dongeng. Khususnya fabel (yang menggunakan binatang sebagai tokoh utama) dan cerita tradisional. Saking demennya, berburu buku serupa menjadi salah satu aktivitas saya saat traveling ke luar negeri. Buktinya, nih, lihat aja penampakan dua di antaranya, hehehe. Yang kiri, “Traditional Vietnamese Trickster Tales”, saya beli di stand jalanan kota Hanoi, Vietnam; […]

Daftar Istilah Seputar Virus Corona dan Penyakit COVID-19

Daftar Istilah Seputar Virus Corona dan Penyakit COVID-19

Pandemi COVID-19 yang ditimbulkan oleh virus Corona memang tidak main-main. Tidak bisa dianggap remeh dan dijadikan bahan lelucon seperti saat awal kemunculannya beberapa bulan lalu. Jangankan sekarang, awal bulan Maret lalu saja saya gerah saat tahu ada lagu dangdut yang memparodikan nama virus tersebut sebagai singkatan dari “komunitas rondo merana”. Untung bukan saya saja yang […]

Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis Melalui WhatsApp

Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis Melalui WhatsApp

Sejak wabah virus Covid-19 alias Corona ditetapkan sebagai pandemi, pemerintah Indonesia terus mengeluarkan kebijakan demi kebijakan yang terkait. Mulai dari yang diharapkan mampu mencegah penyebaran virus ke skala yang lebih luas hingga yang bisa membantu meringankan beban masyarakat. Salah satunya seperti yang diinformasikan pada tanggal 31 Maret 2020 lalu, yaitu mengenai biaya pemakaian listrik yang […]

Manfaat Makan Soto Banjar Untuk Kesehatan

Manfaat Makan Soto Banjar Untuk Kesehatan

Sedang merapikan arsip foto-foto saat traveling, tidak sengaja nemu dokumentasi saat sedang mencicipi hidangan Soto Banjar di Balikpapan. Auto laper deh jadinya. Tapi itu bukanlah perkenalan pertama saya dengan kuliner khas Banjar tersebut. Melainkan tentu saja di kota Banjarmasin yang menjadi ‘markas utamanya’. Sayangnya saya sudah lupa nama restorannya. Maklum sudah hampir 10 tahun lebih […]